H. Deni Irawan
KETUA DKM

Sambutan Ketua DKM

"Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Segala puji bagi Allah SWT yang telah mengizinkan Masjid Al Amin Semplak terus bertransformasi sebagai pusat ibadah dan pelayanan umat di era modern. Kehadiran website ini merupakan bagian dari langkah strategis kami dalam menghadirkan masjid yang terbuka, adaptif, dan berbasis teknologi. Masjid kami tidak hanya berfungsi sebagai ruang ibadah, tetapi juga sebagai pusat sosial dan penggerak peradaban umat. Dengan pemanfaatan fasilitas modern serta pengembangan pola pikir yang maju dan out of the box, Masjid Al Amin Semplak berkomitmen menjadi ruang kolaborasi, edukasi, dan pemberdayaan masyarakat. Melalui platform digital ini, kami berharap jamaah dapat mengakses informasi, layanan, dan program masjid secara cepat, transparan, dan berkelanjutan, demi terwujudnya kemajuan spiritual dan sosial yang selaras. Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh. H. Deni Irawan Ketua DKM Masjid Al Amin Semplak"
- Masjid Al-Amin Semplak

Infaq & Sedekah

Program Sosial & Wakaf

Mari sisihkan harta untuk kebaikan bersama.

Batas: 31 Mar
Pengectan Masjid

Pengecatan Masjid

Terkumpul 0%
Terkumpul Rp 0
Target Rp 20.000.000
Batas: 31 Dec
Renovasi Toilet Masjid Al Amin

Rehabilitasi Toilet Masjid yang sudah kumuh

Terkumpul 4%
Terkumpul Rp 200.000
Target Rp 4.500.000
Batas: 31 Dec
Ongkos Anak Sekolah

Program ongkos anak sekolah membantu uang transportasi anak anak menuju sekolah.

Terkumpul 413%
Terkumpul Rp 6.200.000
Target Rp 1.500.000
Batas: 31 Dec
Sedekah Listrik Untuk Operasional Masjid

“Menyalakan Cahaya Ibadah, Mengalirkan Pahala” Listrik menjadi bagian penting dalam operasional Mas...

Terkumpul 3366%
Terkumpul Rp 101.000.000
Target Rp 3.000.000
Batas: 07 Jul
Sedekah untuk Pengadaan Ambulance Masjid GRATIS

Assalamu'alaikum Wr.Wb Kami berencana membeli kendaraan ambulance yang akan digratiskan bagi mas...

Terkumpul 320%
Terkumpul Rp 400.000.000
Target Rp 125.000.000
Batas: 26 Dec
Jumat Berkah – Sedekah Makan Siang

“Sedekah Makan Siang untuk Jamaah Sholat Jumat & Ojol” Program Jumat Berkah menyediakan nasi box ...

Terkumpul 0%
Terkumpul Rp 0
Target Rp 1.000.000

Fasilitas & Program

Layanan Unggulan

Halaqoh Kalibrasi Iman
sabtu-20.00 Bada Isya ok
Halaqoh Kalibrasi Iman

Halaqoh Tentang Iman ...

Selengkapnya
Taman Pendidikan Al qur'an
Senin - Jumat 16.00 - 17.30
Taman Pendidikan Al qur'an

Taman Pendidikan Alqur'an Menjadi satu tempat untuk berkreasi ...

Selengkapnya
Program Beasiswa
Setiap Awal Bulan
Program Beasiswa

Ongkos Anak Sekolah ...

Selengkapnya

Pustaka Ilmu

Artikel & Kajian Islam

Memperdalam pemahaman agama melalui tulisan terpilih.

Hijrah Saputra
10 January 2026
tes

oke...

Baca Selengkapnya
Hijrah Saputra
09 January 2026
tes

Dimana...

Baca Selengkapnya
Tony Futurest
25 December 2025
Al-Qur’an sebagai Cermin Diri: Membaca Surga dan Neraka dalam Kesadaran Jiwa

Banyak orang membaca Al-Qur’an sebagai teks hukum, sebagian membacanya sebagai janji dan ancaman. Na...

Baca Selengkapnya

Kabar Masjid

Berita & Kegiatan Terkini

Informasi terbaru seputar kegiatan masjid.

11 Jan 2026
Soft Launching Website Masjid Al Amin Semplak

Masjid telah Memiliki website yang bertujuan untuk memudahkan masyarakat dalam mengakses i...

04 Jan 2026
Kegiatan Senam Sehat syariah

Senam syariah...

02 Jan 2026
Kegiatan Jumat Bersih Al Amin

Masjid Al Amin melaksanakan kegiatan Jumat Bersih pada Jumat, 2 Januari 2026. Kegiatan ini...

22 Dec 2025
Kesadaran

kesadaran...

LIVE STREAMING / VIDEO

Saksikan Kajian & Kegiatan Kami

Ikuti siaran langsung kajian rutin, khutbah Jumat, dan dokumentasi kegiatan masjid secara digital. Jangan lupa untuk subscribe channel kami agar tidak ketinggalan informasi.

Kunjungi Channel

Alamat Kami

Jl. Raya Semplak RT.01 RW.03, Semplak , Bogor Barat , Kota Bogor 16114